PREAMBULE


belajar menggambar bersama kak didik.


dibagi menjadi 3 kelompok umur:

- paud dan taman kanak kanak,

- kelas 1 s/d kelas 3 sekolah dasar,

- kelas 4 s/d kelas 6 sekolah dasar.














pesan pak tino sidin guru pertama belajar menggambar kakak: "menggambar itu tidak usah takut-takut."







apakah gunanya belajar menggambar?

- gambar bisa mengajarkan orang yang tidak bisa membaca untuk tau dan mengerti.

- belajar menggambar adalah melatih motorik tangan terhubung dengan pikiran.

- menggambar adalah cara menjelaskan lebih mudah dengan cara visual yang sulit diterangkan dengan kata kata.

- semua pekerjaan rancang bangun dimulai dengan gambar.

- menggambar adalah melatih daya pikir dan mengembangkan daya imajinasi.

- dan masih banyak lagi pentingnya belajar menggambar.

- tidak ada kata tidak berbakat dalam menggambar, semua orang sesungguhnya punya bakat untuk menggambar, hanya saja berhenti belajar atau terus dan tekun berlatih.

- belajar sama dengan menulis, semua orang bisa menulis. hanya yang terlatih menulis saja yang tulisannya bisa rapih dan bagus.

- bakat atau talenta bisa diasah, sama halnya dengan pisau, akan tetap tajam bila terus dipakai dan diasah. 


selamat belajar. ***














sedang dalam persiapan: website untuk menampilkan gambar karya kalian.
to be continued, ...

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

TEXT


Postingan Populer

Powered By Blogger